Spesifikasi PIR Sensor Automation Smarthome Geeklink
Passive Infrared Sensor (PIR sensor) adalah sebuah sensor elektronik yang mengukur cahaya inframerah (IR) memancar dari benda-benda di lapangan pandang. Mereka paling sering digunakan dalam detektor gerak berbasis PIR. Alat jenis ini yang biasa digunakan sebagai salah satu sistem alarm pencurian di tipe rumah automation Indonesia. Spesifikasi dari PIR Sensor ini yaitu :
- PIR Sensor Wireless
- Competible Host: Geeklink Thinker
- Communication Mode: RF433 GFSK
- Power Supply: AAA Battery
- Working Temperature: 0-40'C
- Working Humidity: 10% - 90% RH (noncondensing)
Fitur PIR Sensor
- PIR Detektor untuk rumah, kantor, pabrik Sistem Security Alarm (Alarm Pencurian)
- Bi-Direction dengan fungsi feedback
- GFSK Modulation Encoding (lebih stabil dibandingkan ASK, tanpa Repeat Code)
- Transmisi yang lebih kuat menembus dinding dan lebih jauh dibanding wifi
- Smart detection dan menangkap pergerakan objek secara infrared
- Support intelligent scene linkage
PT. Anugerah Tricipta Otomasi adalah Perusahaan Sistem Integrator Engineering dalam bidang Automation. Kami juga melayani Programming PLC, HMI & SCADA serta Panel Maker. Selain itu kami juga adalah Supplier produk CCTV dan Smart Home Indonesia/Rumah Pintar. Dengan demikian, kami dapat mensupport Anda untuk projek Factory Automation, Building Automation Indonesia, Automation Indonesia maupun pasang CCTV. Kami hadir dengan visi untuk memberikan solusi yang tepat, praktis, dan mudah bagi Anda.